Profil Peneliti

Thumb

Dr. Ir. Priyono, DIRS

Pendidikan

  • S1, Budidaya Pertanian, Institut Pertanian Bogor, 1988

  • S2, Biologi, University of Tours, France, 1998

  • S3, Biologi, Universite de Rennes, Prancis, 2010

Bidang Kepakaran

Kultur Sel Jaringan dan Organ Tanaman

Jabatan Fungsional

Peneliti Ahli Utama

Jabatan Struktural

-

E-mail

priyono.iribb@gmail.com

Publikasi

  1. Molecular markers and their application for DNA fingerprinting and genetic diversity studies in Coffea species Marka molekuler dan penerapannya untuk studi sidik jari DNA dan keragaman genetik pada spesies Coffea

    Penulis : Priyono, Riza Arif Putranto

    Menara Perkebunan. 2014

  2. Genetic mapping studies in coffea sp using molecular marker method studi peta genetik pada Coffea sp. Menggunakan metode penanda molekuler

    Penulis : PRIYONO, Riza arief PUTRANTO

    Menara Perkebunan. 2015

  3. Peningkatan hasil dan penekanan kejadian penyakit pada jagung manis (Zea mays var. Bonanza) dengan pemanfaatan biostimulan berbahan kitosan

    Penulis : Sri WAHYUNI, Ciptadi Achmad YUSUP, Deden Dewantara ERIS, Soekarno Mismana PUTRA, Agustin Sri MULYATNI, SISWANTO, PRIYONO

    Menara Perkebunan. 2019

  4. Sintesis dan uji in vitro penghambatan nanokitosan-Cu terhadap pertumbuhan Fusarium oxysporum dan Colletotrichum capsici

    Penulis : Sri WAHYUNI, Muhammad Alfian PRASETYO, Deden Dewantara ERIS, PRIYONO, SISWANTO

    Menara Perkebunan. 2020

  5. Physiological responses and P5CS gene expression of transgenic oil palm plantlet induced by drought stress

    Penulis : Turhadi TURHADI, Hayati MINARSIH, Imron RIYADI, . PRIYONO, Asmini BUDIANI

    Menara Perkebunan. 2020

  6. Propagasi in vitro tanaman kurma (Phoenix dactylifera L.) pada bioreaktor dengan perendaman sesaat

    Penulis : Rizka Tamania SAPTARI, Masna Maya SINTA, Imron RIYADI, PRIYONO, SUMARYONO

    Menara Perkebunan. 2020

  7. Respons tanaman tebu (Saccharum officinarum L.) terhadap aplikasi konsorsium biostimulan di tiga tipologi lahan

    Penulis : Ciptadi Achmad YUSUP, Deddy PURWANTORO, Happy WIDIASTUTI, . SISWANTO, Djoko SANTOSO, PRIYONO

    Menara Perkebunan. 2021

  8. Potensi electronic nose 118 untuk mendeteksi penyakit busuk pangkal batang pada kelapa sawit

    Penulis : Agustin Sri MULYATNI, Irma KRESNAWATY, Deden Dewantara ERIS, Tri PANJI, Wita KIMBERLY, Happy WIDIASTUTI, Priyono , Chotimah , Kuwat TRIYANA

    Menara Perkebunan. 2022

  9. Pengaruh kombinasi kitosan soluble liquid dan pestisida sintetik terhadap pertumbuhan dan hasil panen cabai keriting di Nganjuk

    Penulis : Ciptadi Achmad YUSUP, Sri WAHYUNI, Deden Dewantara ERIS, Priyono, Siswanto

    Menara Perkebunan. 2022

  10. Aplikasi kitosan untuk penekanan kejadian penyakit dan peningkatan hasil panen tanaman padi (Oryza sativa L.)

    Penulis : Sri WAHYUNI, Ciptadi Ahmad YUSUP, Agustin Sri MULYATNI, Deden Dewantara ERIS, Priyono , Siswanto

    Menara Perkebunan. 2022

  11. Pengujian aktifitas antifungi kitosan, nanokitosan, dan nanokitosan-Cu secara in vitro terhadap Colletotrichum gloeosporioides pada buah mangga (Mangifera indica)

    Penulis : Sri WAHYUNI, Muhammad Abdul AZIZ, sentiawati SENTIAWATI, Deden Dewantara ERIS, Maria BINTANG, priyono PRIYONO, siswanto SISWANTO

    Menara Perkebunan. 2022

  12. Peningkatan hasil panen jagung (Zea mays L.) menggunakan asam humat yang diperkaya produk-samping pabrik urea dan NPK

    Penulis : Muhammad Abdul AZIZ, Sri WAHYUNI, Hana FADILA, Valdi Muhamad Rafiansyah SIREGAR, Fauziatul FITRIYAH, Sulastri SULASTRI, Insyiah Meida LUKTYANSYAH, Priyono PRIYONO, Siswanto SISWANTO

    Menara Perkebunan. 2022